Tag: Hutan Desa
NEGARA, NusaBali - Jajaran Polres Jembrana menggelar penanaman pohon di kawasan hutan desa Banjar Tibu Beleng Kaler, Desa Penyaringan, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana, Rabu (15/11). Penghijauan ini, menjadi bagian gerakan penanaman 10 juta pohon yang dilaksanakan serentak oleh 34 Polda se-Indonesia.
Desa Dukuh, Kecamatan Kubu, Kabupaten Karangasem mendapatkan hak untuk mengelola hutan lindung di desa tersebut. Ini setelah Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyerahkan salinan SK Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Nomor: SK 8813/MENLHK-PSKL/PKPS/PSL.O/12/2018 tentang Pemberian Hak Pengelolaan Hutan Desa (HPHD) kepada Lembaga Pengelola Hutan Desa Anugrah Wisesa seluas kurang lebih 676 Hektare (ha).
Banyak potensi lokal yang bisa diangkat dari pengelolaan hutan desa
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)